Saturday, April 11, 2009

Queen Bee on 1st Beeday



pada kue ini, thema yang diambil mbak Leah adalah Queen Bee, suasana di taman dimana Rhea dikelilingi oleh serombongan bee. untuk ultahnya yang ke 1 ini Rhea berpose dengan busana bee lhoo....so qute!


ediblenya dibuat stackable, nggak sengaja sebenernya, karena edible keburu dipesan dan jadinya para bee yang imut-imut dibuat sendiri2 sama mbak ina hihi. ya sudah, akhirnya lebah-lebah 'bandel' ini aku tumpuk ke atas edible image rhea dengan 'lem' coklat putih. hmm...lucu juga ya jadi timbul begitu, walo agak reffot hihehiha

inilah 'stackable' edible image gak sengaja...hehe