Sunday, May 18, 2008

mini tart cupcakes

pesanan mbak mayang untuk sajian birthday party, berupa deretan cupcakes dengan topper kue tart yang terbuat dari fondant. sebagai centernya, diletakkan 1 cupcakes dengan lilin angka dan nama dari fondant.

di sebelah kanan kiri lilin ini, topper cupcakesnya lebih tinggi [tart 3 tumpuk] dari yang lain, untuk lebih mempertegas center pointnya.

tampak lebih dekat :tampak atas :